Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

DIAGNOSA PENYAKIT KELAPA SAWIT MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING DENGAN SISTEM PAKAR BERBASIS ANDROID

Tanaman kelapa sawit merupakan tanaman yang memiliki daya tarik tersendiri di masyarakat dikarenakan kelapa sawit memiliki berbagai macam manfaat, mulai dari buah, ampas, dan batoknya Pada Negara berkembang seperti Indonesia, masih banyak masyarakatnya hidup sebagai petani, salah satunya adalah petani kelapa sawit, namun masyarakat saat ini hanya mengetahui cara pembibitan, penanaman, dan perawatan kelapa sawit, akan tetapi mereka tidak mengetahui dan mengenali cara mengobati penyakit kelapa sawit. Oleh sebab itu untuk membantu petani mengenali jenis penyakit, peneliti membuat sebuah sistem pakar dimana sistem kemampuan yang dimiliki seorang pakar dapat diterapkan kedalam sistem.
Dengan mengumpulkan data penyakit, gejala, dan solusi dari sebuah buku maupun seorang pakar kemudian dimuat kedalam suatu basis pengetahuan menggunakan metode forward chaining dan teknik pencairan DFS (Depth First Search), kemudian di rancang dan diimplementasikan dengan menggunakan Tools MIT App Inventor dan menghasilkan sebuah aplikasi Sistem Pakar penyakit kelapa sawit berbasis Andorid

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A (SKRIPSI) Location name is not set
8180030
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 :   : 
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas