Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA, DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK GARNIER MEN ACNO FIGHT (PADA MAHASISWA FEB USNI)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian Produk Garnier Men Acno Fight (Pada Mahasiswa FEB USNI) secara simultan maupun parsial. Data yang digunakan adalah data primer yang dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner kepada 100 mahasiswa pengguna produk garnier men. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode kuantitatif dan hasil penelitian berdasarkan jawaban responden dengan menggunakan skala Likert. Metode Analisis Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji Regresi Linier Berganda, Uji F, Uji t, dan Koefisien Determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan Kualitas Produk, Persepsi Harga, dan Citra Merek berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian, Kualitas Produk berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian, Persepsi Harga berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian, Citra Merek berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A Location name is not set
8220277
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : Universitas Satya Negara Indonesia  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas