Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kependudukan Berbasis Web (Studi Kasus : Kantor Kecamatan Cikarang Barat)

Kegiatan pelayanan administrasi kependudukan pada kecamatan cikarang barat terdapat beberapa aktivitas pelayanan yang masih menggunakan buku registrasi terutama staf pelayanan yang masih melakukan pelayanan seperti tulisan tangan misalnya pada registrasi pembuatan e-KTP sementara (SUKET), pengajuan pembuatan Kartu Keluarga (KK), pembuatan surat keterangan tidak mampu (SKTM), Surat kematian, akte kelahiran, penduduk datang dan pindah. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pengembangan sistem dengan model Waterfall dan analisis sistem dengan menggunakan metode analisis Pieces untuk mengevaluasi sistem operasi pada kantor kecamatan cikarang barat, Sistem dirancang untuk memenuhi kebutuhan pada bagian pelayanan administrasi kependudukan.Telah berhasil menganalisa dan merancag sistem informasi pelayanan administrasi kependudukan yang dapat membantu pekerjaan pegawai pada bagian pelayanan administrasi kependudukan.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus B Location name is not set
8220384
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : USNI  : BEKASI
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas