Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

Analisis Semiotika Pada Makna Pesan Maskulinitas Selebriti Endorser Iklan Pond’s Man Energy Charge Face Wash

Penelitian ini berjudul “ Analisis Semiotika Makna Pesan Maskullinitas
Selebriti Endorser Iklan Ponds Man Energy Charge Face Wash.” Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui analisis semiotika pada makna pesan maskulinitas
selebriti endorser iklan Pond’s Man Energy Charge Face Wash “ dengan
penggunaan tanda-tanda verbal ataupun non verbal yang terdapat dalam iklan
televisi.
Landasan teori yang digunakan yaitu Semiotika dengan teori Semiotika
Roland Barthes yang menggunakan landasan konseptual Periklanan, Iklan televisi,
makna pesan maskulinitas pada iklan pond’s man, maskulinitas, maskulinitas
dalam iklan, makna, bahasa tubuh, selebrity endorser, dan alur pemikiran.
Teknik analisis yang digunakan oeleh peneliti adalah kualitatif, dengan
mengumpulkan data-data yang diperlukan dalam penelitian ini, peneliti kemudian
menggunkan metode analisis yang dipakai oleh Roland Barthes yaitu model dua
tahan spesifikasi dalam melakukan penganalisisan terhadap tanda.
Hasil penelitian menunjukan bahwa pada iklan ini terdapat tanda-tanda
yang merupakan makna pesan maskulinitas yang terdapat dalam Iklan Ponds Man
Energy Carge Face Wash dengan penggunaan selebrity endorser Rio Dewanto.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A (SKRIPSI) Location name is not set
8160020
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : USNI  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas