Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

Analisis Potensi Konflik Antara Rusia – Amerika Serikat Terkait Perebutan Wilayah Di Laut Arktik

Penelitian ini membahas tentang Wilayah Laut Arktik sedang mengalami perubahan yang belum pernah terjadi sebelumnya dalam realitas fisik, sosial, geo-ekonomi dan geopolitik. Perubahan ini cepat memiliki dampak yang cukup besar pada perubahan keamanan Arktik, dan masalah keamanan yang lebih luas. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk mengetahui adanya potensi konflik yang menyebabkan perebutan wilayah Laut Arktik antara Rusia – Amerika Serikat, adapun latar belakang penulisan ini karena wilayah Arktik diketahui memiliki sumber daya alam yang kaya, sehingga negara-negara yang berbatasan dengan Arktik berlomba untuk mengklaim wilayah tersebut.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A Location name is not set
8200411
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : USNI  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas