Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

Sistem Budidaya Polikultur dan Analisis Pendapatan Hasil Budidaya Ikan Bandeng (Chanos chanos) dan Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) Secara Tradisional di Desa Hurip Jaya Babelan Kabupaten Bekasi

Polikultur adalah metode budidaya yang digunakan untuk memelihara biota lebih dari satu dalam satu lahan dengan sistem ini, diperoleh manfaat yaitu tingkat produktivitas yang tinggi, secara teknis tambak polikultur dapat didirikan di pada hampir semua jenis lahan apabila suplai air payau cukup tersedia, tetapi pada segi ekonomi perlu diperhitungkan dengan cermat agar biaya pembangunan dan operasional tambak polikultur dapat menghasilkan keuntungan dan tidak merugi. Wilayah dan perairan di Desa Hurip Jaya, memungkinkan untuk melakukan budidaya akan tetapi banyak kendala yang dialami para petambak di Desa salah satunya yaitu perhitungan pendapatan sehingga usaha tersebut tidak bisa diketahui layak tidaknya untuk dilanjutkan sehingga perlu dilakukan penelitian ini agar mampu memberikan informasi terkait pendapatan masyarakat yang bergerak dibidang budidaya tambak tradisional, sehingga dapat menjadi bahan masukan bagi para pembudidaya atau pembudidaya dapat menentukan pilihan jenis komoditas yang tepat untuk dibudidayakan oleh pembudidaya tradisional agar memperoleh keuntungan yang layak atau maksimum. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kondisi eksisting lokasi budidaya, menganalisis pendapatan hasil budidaya tradisional, menganalisis faktor apa saja yang mempengaruhi pendapatan hasil budidaya secara tradisional di Desa Hurip Jaya Babelan Bekasi, penelitian menunjukkan bahwa kondisi eksisting lokasi budidaya polikultur secara tradisional cukup mendukung untuk melakukan budidaya dan perlu adanya perbaikan untuk saluran masuk dan keluar saat proses budidaya berlangsung, analisis pendapatan budidaya tradisional di Desa Hurip Jaya Babelan layak untuk dilanjutkan karena dilihat dari nilai R/C Ratio yaitu 3,5 dan PP 0,2 dengan ini maka dapat disimpulkan bahwa budidaya di Desa Hurip Jaya harus lebih diperhatikan serta faktor yang mempengaruhi pendapatan budidaya tradisional antara lain pengetahuan, pemahaman masyarakat, lingkungan, dan cuaca.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A (SKRIPSI) Location name is not set
8220137
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : USNI  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas