Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

PENGARUH MEDIA SOSIAL INSTAGRAM @ERI.CARL TERHADAP SIKAP REMAJA (Survei Pada Remaja RW 001 Kelurahan Sukabumi Utara)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sikap dalam menggunakan media sosial Instagram terhadap remaja..
Teori yang digunakan adalah Teori Pembelajaran Sosial dimana teori ini bagaimana khalayak belajar melalui pengamatan yang diperoleh dari model sekitar dan bagaimana menerapkan apa yang telah diamati melalui beberapa fase yaitu, perhatian, pengingat, reproduksi motorik dan motivasi. Menggunakan landasan konseotual dari Komunikasi, Media Sosial, Instagram, Sikap, dan Remaja.
Penelitian ini menggunakan paradigma positivistik, dengan menggunakan metode kuantitatif dan pendekatan survei serta bersifat eksplanatif. Jumlah populasi sebesar 219 dab mengambil sampel menggunakan rumus slovin sehingga mendapatkan sampel sebanyak 142. Analisis data menggunakan uji korelasi, regresi linier sederhana, uji determinasi, dan uji T.
Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara Media Sosial Instagram @eri.carl terhadap sikap negatif remaja. Terdapat 74% berpengaruh sikap remaja terhadap media sosial Instagram @eri.carl sedangkan 26% lainnya terpengaruh oleh temannya dan hanya ikut-ikutan saja.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A Location name is not set
8220220
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : Universitas Satya Negara Indonesia  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas