Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

IMPLEMENTASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN DOSEN TERBAIK MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (Studi Kasus : Fakultas Tenik Universitas Satya Negara Indonesia)

Universitas Satya Negara Indonesia melakukan evaluasi terhadap dosen – dosen yang telah mengajar pada setiap akhir semester, evaluasi tersebut berupa pengisian kuesioner yang dapat diisi oleh mahasiswa melalui sistem informasi akademik yang dimiliki oleh pihak Universitas. Karena kuesioner penilaian dosen menjadi satu – satu nya kriteria penilaian dalam evaluasi dosen, maka hasil yang didapatkan tidak relavan lagi. Maka dari itu solusi terbaik untuk menyelesaikan masalah diatas adalah dengan mengimplementasikan sistem pendukung keputusan degan menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Dengan menggunakan metode tersebut maka penilaian atau evaluasi terhadap dosen – dosen dapat ditambah dengan kriteria – kriteria lain, kriteria tersebut diantaranya Kompetensi Pedagogik, Kompetensi Profesional, Kompetensi kepribadian, Kompetensi Sosial, penelitian atau jurnal yang telah dibuat, dan pengabdian yang telah dilakukan oleh dosen serta penilaian bobot dari pihak rektorat universitas. Dengan adanya sistem tersebut maka dapat dihasilkan sebuah sistem pendukung keputusan pemilihan dosen terbaik menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Dimana alternatif yang memiliki hasil akhir tertinggi maka dapat dipilih menjadi kandidat dosen terbaik Universitas Satya Negara Indonesia.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A Location name is not set
8170078
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : USNI  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas