Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

VICTIM BLAMING PADA KONTEN IKLAN PELECEHAN SEKSUAL DI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM @rabbaniprofesorkerudung

Rabbani membuat konten iklan yang mengangkat isu pelecehan seksual
dan melakukan victim blaming. Rabbani menyalahkan pakaian terbuka dari wanita
atau korban atas terjadi nya pelecehan seksual. Tujuan dari penelitian ini untuk
mengetahui bagaimana victim blaming yang dilakukan oleh Rabbani.
Landasan teori dalam penelitian ini adalah teori konstruksi realitas, teori
ini membahas mengenai bagaimana sebuah relitas dipandang sebagai sebuah hasil
konstruksi. Landasan konseptual dalam penelitian adlah Komunikasi, Unsur-unsur
Komunikasi, Iklan, Media Sosial, Instagram, Victim Blaming, Pelecehan Seksual,
Konten, Semiotika, Semiotika John Fiske, dan Alur Pemikiran.
Penelitian ini menggunakan analisis semiotika John Fiske denga
pendekatan penelitian kualitatif dan paradigma konstruktivis. Subjek dalam
penelitian ini adalah konten iklan yang diunggah oleh Rabbani melalui akun
Instagram nya.
Hasil penelitian yang peneliti dapatkan adalah terdapat tiga narasi yang
menunjukan adanya unsur victim blaming yang dilakukan oleh Rabbani melalui
analisis semiotika John Fiske yang terbagi menjadi 3 level, yaitu level realitas,
level representasi, dan level ideologi.
Penulis menyimpulkan bahwa Rabbani telah melakukan victim blaming
terhadap korban pelecehan. Konten iklan ini juga diposting dengan maksud agar
para wanita menggunakan pakaian yang tertutup dengan menggunakan produk
Rabbani, karena Rabbani merupakan penghasil baju-baju muslimah.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A (Skripsi) Location name is not set
8230417
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit
 : USNI  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas