Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

DIPLOMASI POROS MARITIM INDONESIA DI ASEAN ERA PEMERINTAHAN PRESIDEN JOKO WIDODO TAHUN 2015

Pada masa pemerintahan Indonesia saat ini dibawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo, konsep dan kebijakan poros maritim secara eksplisit diperkenalkan kepada masyarakat Indonesia dan masyarakat internasional sebagai salah satu kepentingan dan kebijakan untuk menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia melalui lima pilar poros maritim. Untuk mewujudkan Indonesia sebagai poros maritim dunia, Presiden Joko Widodo dan lembaga pemerintahannya menekankan pendekatan melalui diplomasi maritim Indonesia untuk dapat bekerja sama dalam mengatasi isu-isu yang berada di maritim. Dengan kebijakan Indonesia pada maritim penulis meyakini, bahwa negara ASEAN akan menyambut baik kebijakan Indonesia tersebut, karena isu maritim bersifat lintas batas dan lintas negara, untuk itu perlu dikaji bersama dalam Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN. Dalam penelitian ini perlu dipertanyakan bagaimana kebijakan poros maritim Indonesia, dan bagaimana respon ASEAN terhadap diplomasi poros maritim Indonesia. Bertujuan untuk mengetahui sejauh mana kebijakan poros maritim Indonesia dan tentang pandangan ataupun respon ASEAN terhadap kebijakan Indonesia. Dalam penelitiannya penulis menggunakan metodelogi kualitatif, yang lebih mengutamakan pada masalah proses, dan makna/ persepsi, yang memiliki keluwesan bentuk dan strateginya.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A HI 2016
08160225
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
HI 2016
Penerbit
 : USNI  : JAKARTA
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas