Detail Cantuman

Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog


Text

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN GEDUNG ADHIYANA BERBASIS WEB

Auditorium Adhiyana bergerak dalam jasa penyewaan gedung dimana dalam sistem penyewaan gedung masih belum terkomputerisasi maka penulis mengambil judul “Perancangan Sistem Informasi Penyewaan Gedung Adhiyana Berbasis Web”. Desain yang penulis gunakan adalah desain penelitian dengan data primer dan sekunder. Jenis data yang digunakan adalah data kualitatif metode penelitian yang dipakai adalah metode penelitian deskriptif dan survei, teknik pengumpulan data adalah studi lapangan dan studi pustaka. Perancangan Sistem informasi yang digunakan diagram Konteks, data flow diagram, dan flowchart. Setelah penulis membuat rancangan sistem informasi penyewaan gedung diharapkan dalam pengelolaan penyewaan gedung menjadi terkomputerisasi dengan baik sesuai dengan laporan keuangan.

 Ketersediaan

#
Perpustakaan USNI Kampus A MI 2016
08160227
Tersedia

  Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
MI 2016
Penerbit
 :   : 
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas